ISO 200 5.0sec at ƒ/18 focal 40mm, kamera Nikon 750 on 27 December 2020
Tinggal di tepi sungai tidak terlalu buruk sebenarnya... itu bisa terjadi apabila kerja sama antara sesama penghuni berkesinabungan, maksudnya adalah dari manusianya yang tinggal di lokasi tersebut, alamnya, perencanaan kelestarian alamnya (dalam hal ini manusianya), pemeliharaan kelestarian alam tersebut (juga manusianya) dan juga satwa liarnya, yang membantu membuat suasana menjadi asri... Foto diatas adalah contohnya
About the Author
Posted by Nina
Retired Architect | Photographer | Traveller | Dog Sitter | Gardener Wannabe |