Culture Magazine

Jangan Ikuti Rasa Penasaranmu Akan Judi Tembak Ikan! Ini Resiko Yang Mengintai!

By Modernartandstyle @modernartstyle

Judi, salah satu kesenangan yang dilarang. Ya sama halnya dengan miras, narkoba, dan seks bebas yang dianggap haram oleh agama dan dilarang pemerintah, judi pun demikian. Perlu anda ketahui, judi ternyata ada banyak macamnya. Segala bentuk kegiatan atau permainan yang terdapat unsur taruhan didalamnya, termasuk dalam judi misalnya saja judi tembak ikan yang merupakan judi online jenis baru. Taruhan yang dimaksud pun ada banyak macamnya, bukan hanya sekedar uang asli saja. Benda atau sesuatu yang digunakan untuk taruhan bisa dalam bentuk koin, emas, bahkan uang virtual, yang pasti benda-benda atau sesuatu tersebut berharga dan memiliki nilai seperti uang asli.

Jangan Ikuti Rasa Penasaranmu Akan Judi Tembak Ikan! Ini Resiko Yang Mengintai!

Jangan tertipu! Memanfaatkan rasa penasaran, begitulah cara bandar judi bekerja.

Rasa penasaran manusia akan sesuatu hal yang baru dan unik memang tidak bisa dipungkiri lagi, ini memang sifat alami manusia. Saya, anda, dan kebanyakan orang lain pasti merasakan hal yang sama, terlebih bila sesuatu hal tersebut mendatangkan keuntungan seperti iming-iming hadiah besar untuk mencukupi kebutuhan hidup. Ya beginilah cara bandar judi tembak ikan bekerja, dengan memanfaatkan sifat alami manusia tersebut tersebut ternyata mampu menarik banyak orang mencoba main judi ikan.

Ibarat ikan pada permainan judi tembak ikan yang berhasil tertembak dan mati, itulah anda bila ternyata anda tergoda bermain judi tembak ikan. Pasalnya judi tersebut hanya asyik diawal, kemudian yang disisakan olehnya hanya penyesalan, kerugian, dan depresi mental. Miris? Ya memang demikian adanya, maka berhenti main judi tembak ikan terbaik untuk anda yang sudah terlanjur berjudi dan Jangan pernah mengikuti rasa penasaran untuk mencoba main judi, bagi anda yang hanya penasaran di awal, karena akibatnya sungguh mengerikan. Apa saja resiko yang akan anda dapatkan bila nekad main judi? Berikut penjelasannya.

1. Merusak cara kerja otak dan melemahkan mental.

Kecanduan judi tembak ikan bisa merusak kerja otak, pikiran anda akan dibolak-balikkan sehingga membuat hal buruk menjadi wajar bagi anda ya contohnya saja main judi sudah tahu buruk masih dilakukan. Kemudian lama-lama akan menurunkan mental anda, maka berhenti main judi tembak ikan sekarang.

2. Menyebabkan kehabisan uang, kemiskinan dan kebangkrutan.

Seperti yang sudah saya jelaskan di atas bahwa judi merugikan, alasan saya mengatakan demikian ada di point ini. Judi memang menguntungkan di awal namun jangan tertipu karena itu hanya sesaat, yang akan anda rasakan setelahnya yaitu kehabisan uang akibat kalah taruhan, miskin kemudian bangkrut. Berhati-hatilah dan berhenti main judi tembak ikan.

3. Pemicu anda melakukan kejahatan lain.

Benar judi bisa memicu kejahatan lain seperti kekerasan dalam rumah tangga, pencurian, perampokan bahkan pembunuhan hlo. Mengapa? Ya karena anda diharuskan menganggung beban kalah judi.

4. Dipenjara, bonus dicatat dosa oleh malaikat.

Jelas judi dilarang di Indonesia, bila melanggar siap-siap masuk penjara. Bonus mendapat dosa dan dicatat malaikat karena agama pun melarang judi.

Point-point di hanyalah sedikit dari resiko dibalik iming-iming bermain judi. Jangan turuti rasa penasaran anda bila tidak ingin mencicipi resiko-resiko di atas. Ingat hidup anda tergantung bagaimana anda menentukan pilihan. Memilih bermain judi ya harus siap dengan segala resiko mengerikan dibaliknya atau anda bisa memilih tidak bermain judi dan terhindar dari segala bentuk resiko buruknya. Berhenti main judi tembak ikan sekarang adalah saran saya bagi anda yang sudah terlanjur mencoba judi tersebut.


Back to Featured Articles on Logo Paperblog

Magazines